Untuk menjadi pasukan elit TNI haruslah ditempuh melalui pendidikan dan pelatihan yang ekstra keras, dan bukan sembarang orang yang bisa mengikuti ini. Latihan sangat keras dan extrim.bahkan Nyaris Melewati Batas Kemampuan Manusia,.
Desember 2015 lalu media online Inggris dailymail.co.uk melaporkan dalam pos nya bahwa "Watch a terrifying training drill in Indonesia as troops narrowly avoid LIVE FIRE from assault rifles while crawling through mud" yang artinya Lihat latihan mengerikan di Indonesia sebagai prajurit menghindari peluru tajam dari senapan serbu saat merayap di dalam lumpur'.
Latihan itu memperlihatkan jika setiap prajurit dituntut untuk memiliki nyali serta keberanian besar saat latihan berlangsung.
Di tayangan video terlihat enam prajurit dalam mode menyamar merangkak di lapangan lumpur sementara dua orang anggota lainnya menembaki dari atas.
Namun, Daily Mail menyebutkan video itu merupakan latihan Komando Pasukan Khusus (Kopassus), padahal dari logo, seragam serta senjata yang digunakan latihan doper itu dilakukan oleh salah satu pasukan elite TNI lainnya.
Diketahui, latihan doper ini tak hanya dikhususkan pasukan elite TNI saja. Hampir seluruh satuan TNI mewajibkan latihan ini. Lihat videonya;
EmoticonEmoticon